
PONTIANAK – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto sedang berada di Pontianak, Kalimantan Barat, Jumat (25/11).
Airlangga yang juga Ketua Umum Partai Golkar ini diketahui Memimpin Rapat Koordinasi Terbatas Tim Pengendalian Inflasi Pusat (TPIP) dan Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID).

Hal diketahui melalui laman akun media sosial milik Menko Ekonomi ini dalam unggahan. Jumat,
“Memimpin Rapat Koordinasi Terbatas Tim Pengendalian Inflasi Pusat (TPIP) dan Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) di Pontianak, Kalimantan Barat,” tulis akun twitter Airlangga. Jumat (25/11).
Lanjut, “Pembahasan difokuskan pada pengendalian inflasi di kawasan Kalimantan, Sulawesi, Maluku, dan Papua. Kebijakan pengendalian inflasi meliputi ketersediaan pasokan dan kelancaran distribusi dengan dukungan ketersediaan infrastruktur.”
“Usai Rakortas, kegiatan dilanjutkan dengan penyaluran KUR senilai Rp3,1 miliar secara simbolis kepada 10 debitur KUR di wilayah Pontianak,” tutup urusan twitter Ketum Partai Golkar. (LN)













![Sudah Lapor ke Kompolnas, Aldin Desak Direskrimum Polda Sulsel Ambil Alih Kasus KDRT Sebabkan Suami Tewas di Gowa FOTO: Kantor Mapolda Sulsel, Tamalanrea Indah, Jl. Perintis Kemerdekaan No.KM.16, Pai, Kecamatan Biringkanaya, Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel). [Istimewa]](https://legion-news.com/wp-content/uploads/2024/06/IMG-20240628-WA0151-150x150.jpg)







![Sudah Lapor ke Kompolnas, Aldin Desak Direskrimum Polda Sulsel Ambil Alih Kasus KDRT Sebabkan Suami Tewas di Gowa FOTO: Kantor Mapolda Sulsel, Tamalanrea Indah, Jl. Perintis Kemerdekaan No.KM.16, Pai, Kecamatan Biringkanaya, Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel). [Istimewa]](https://legion-news.com/wp-content/uploads/2024/06/IMG-20240628-WA0151-100x70.jpg)


