Faisal Rahman Idrus, Promosi Doktor dalam Bidang Vokasi Ketehnikan PPS UNM

FOTO: Faisal Rahman Idrus, ST,.MM (Kanan) usai mempertahankan disertasi untuk mendapatkan gelar doktor di Universitas Negeri Makassar (UNM) pada hari Selasa tanggal 2 Juli 2024.
FOTO: Faisal Rahman Idrus, ST,.MM (Kanan) usai mempertahankan disertasi untuk mendapatkan gelar doktor di Universitas Negeri Makassar (UNM) pada hari Selasa tanggal 2 Juli 2024.
Advertisement

LEGION NEWS. COM – MAKASSAR, Kampus Universitas Negeri Makassar (UNM) pada hari Selasa tanggal 2 Juli 2024 diselenggarakan Promosi Doktor dalam bidang Vokasi Ketehnikan

Hadir dalam sesi pertama, promovendus Faisal Rahman Idrus, ST,.MM

Promosi doktor di bidang vokasi ketehnikan itu digelar di ruang AD lantai 5 PPs di Kampus Universitas Negeri Makassar .

Pada sesi pertama, promovendus Faisal Rahman Idrus mempertahankan disertasi dengan judul Pengembangan Media Pembelajaran pengenalan bahasa isyarat berbasis android pada sekolah luar biasa menggunakan metode information retrieval.

Advertisement

Promotor: Prof.Dr.Ir.Yunus Tjandi, MT. Copromotor: Prof.Dr.Hendra Jaya, S.Pd.MT

Dalam disertasinya, Faisal Rahman Idrus mengatakan bahwa penelitian ini mengkaji dan Membahas mengenai pengembangan media pembelajaran berbasis android sebagai alternatif media pembelajaran pengenalan bahasa isyarat di lingkungan sekolah luar biasa Lulus dengan predikat Cumlaude, IPK 3,96.

Dr. Faisal Rahman Idrus, ST, MT. adalah putra pertama tokoh NU/PMII Sulawesi Selatan almarhum Prof. Dr. Rahman Idrus.
saat ini mengabdi kan dirinya sebagai dosen tetap Fakultas Tehnik Universitas Negeri Makassar. beliau menyelesaikan S1 di UMI dan S.2 di UGM.

Pria kelahiran ujungpandang 21 Juli 1972 anak pertama dari 5 bersaudara dan telah dikaruniai 3 putra orang 2 cewe dan 1 cewe. (**)

Advertisement